Cuaca Antariksa

Halo Sobat mengangkasa! kalian tau gak sih bahwa enggak cuman di bumi aja yang punya cuaca. Ternyata di luar angkasa juga ada cuaca nya loh, bagi kalian – kalian yang belum tau apa itu cuaca antariksa yuk disimak artikelnya. Cuaca […]

Stasiun Bumi

Kalian tau nggak kalau ternyata satelit-satelit yang mengorbit itu membawa muatan misi yang berbeda-beda ?. Misalnya misi satelit untuk penginderaan jauh, satelit untuk kemiliteran, satelit untuk komunikasi, satelit untuk cuaca dan yang masih banyak lagi pastinya. Lalu untuk sampai ke […]

NASA Twins Study

Halo sobat mengangkasa, pada penasaran ga sih kalian sama kehidupan sehari – hari di Stasiun Luar Angkasa Internasional? Pasti pernah kan, dan kalo kalian tau itu berlangsung sangat cepat, dimana Stasiun Luar Angkasa Internasional meluncur dengan kecepatan sekitar 27.000 km/jam […]

CSP (CubeSat Space Protocol )

Seperti halnya dalam upacara yang memiliki tata cara pelaksanaan upacara dalam dunia persatelitan juga memiliki tata cara dalam komunikasi antar sistem yang tertanam dalam cubesat itu sendiri. kalian pasti penasaran kan bagaimana sistem-sistem tersebut dapat berkomunikasi. simak artikel berikut ini […]

Apa itu LoRa?

Perkembangan teknologi akan semakin canggih dari waktu ke waktu. Pernah ga sih kalian membayangkan bisa mengontrol sesuatu dari jarak jauh yang kayak di film-film fiksi? Pasti menyenangkan! Ternyata, imajinasi kalian udah direalisasikan loh. Kalian pasti bertanya-tanya gimana realisasinya. Kalau penasaran, […]